
Bagi sebagian orang kucing adalah hewan yang menggemaskan dan bisa jadi teman di kala galau, namun ada juga orang yang ngga suka kucing karena alergi, phobia dan sedikit geli dengan bulu-bulunya mungkin. Bagi yang ngga suka kucing, ada baiknya kalian lihat foto-foto kepolosan kucing ini pas lagi bobok. Siapa yang tahu kalian akan mencoba untuk mencintai hewan lucu ini.
1
#1 Mungkin dia lelah setelah nonton banyak film. Lihatlah anak kucing ini tidur dengan polosnya di tumpukan kaset DVD...
Advertisements
2
#2 Mau makan semangkuk kucing? Hahahaha
3
#3 Ketika satu saudara lagi ngumpul, boboknya jadi begini. Ah, so sweetnyaaa..
4
#4 Si kucing nampaknya belum bisa move on dari tempat tidurnya saat dia masih kecil. Hahaha
5
#5 Dia (lihat di monitor PC) hanya milikku, kalian ngga boleh lihat.. :D
6
#6 Mau ikutan gaya senam lantai kucing ini? Hahaha
7
#7 “Lebih baik bobok disini, daripada digangguin kalianâ€, kata si blacky. Hahaha
8
#8 Kucing belang yang menggemaskan ini tampaknya menikmati tidurnya. Uhh,, emes, emes nget..
9
#9 Saat bau kaki tuan si kucing adalah bau favoritnya, ya beginio lah jadinya. Ngga bisa bobok tanpa sepatu tuan. Hihihihi
10
#10 Bayi manusia dalam inkubator sudah biasa. Yak, ini dia kucing-kucing dandan ala bayi lucu dalam inkubator. Hahahah
11
#11 Pemanasan global membuat si kucing lebih betah bobok dalam pendingin. Ada yang mau ikutan? Hihihihi
12
#12 “Kalian ngga boleh pesta barbeque tanpa akuâ€, kucing mengeluarkan jurus rayuan imutnya. Hahahha
13
#13 Beginilah pose kalian saat besok ujian, dan kalian baru belajar sekarang. Jadinya sistem SKS (Sistem Kebut Semalam). Lelah seperti kucing ini.. hahahha
14
#14 Tidur siang adalah favoritku. Ah, berasa di pantai.. Huhuhuhu
15
#15 Berada di celah kalian adalah hal yang paling menyenangkan (celah kursi). :DGimana? Mau berubah pikiran untuk lebih mencintai mereka? Hahahahha
Sumber foto: liataja.com dan sumber lainnya
